Setting Password Setelah VPS Aktif Mencetak

Diubah pada: Wed, 25 Agu, 2021 pada 1:00 PM


Setelah VPS Anda sudah aktif, langkah-langkah awal yang harus dilakukan untuk dapat masuk ke dalam VPS yaitu membuat kata sandi untuk VPS. Berikut cara untuk membuat password VPS :

  • Lalu, klik pada Tab VPS, pilih menu Actions, dan pilih Change Password

  • Selanjutnya masukkan kata sandi yang Anda inginkan, dan klik Change Password

  • Jika berhasil, maka akan menampilkan notifikasi seperti ini

 


Apakah jawaban ini bermanfaat? Ya Tidak

Send feedback
Maaf kami tidak bisa membantu. Bantu kami mengembangkan artikel ini dengan umpan balik Anda.